JURNAL DESEMBER 2011

Berikut daftar judul jurnal edisi Desember 2011 :

  1. Perbedaan Pengaruh KB Suntik Depo Medroxi Progesteron Asetat (DMPA) dengan KB Implan terhadap Gangguan Menstruasi di Wilayah Kerja Puskesmas I Purwonegoro Kabupaten Banjarnegara Tahun 2011
  2. Hubungan Umur Ibu dan Lama Persalinan dengan Kejadian Ruptur Perineum pada Ibu Primipara di BPS Ny. Ida Farifa Desa Pancasan Kecamatan Ajibarang Kabupaten Banyumas Tahun 2010
  3. Efektifitas Teknik Kneading dan Counterpressure terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Kala I Fase Aktif Persalinan Normal di RSIA Bunda Arif  Purwokerto Tahun 2011
  4. Hubungan antara Berat Badan Bayi Baru Lahir dan Paritas dengan Ruptur Perineum pada Persalinan Spontan di RSIA Bunda Arif Purwokerto Tahun 2010
  5. Hubungan antara Frekuensi Interaksi dengan Media Pornografi terhadap Perilaku Seks Remaja pada Siswa Kelas XI di SMA Negeri 4 Purwokerto Tahun 2011
  6. Analisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Gizi Buruk pada Balita di Kabupaten Kebumen Tahun 2010
  7. Efektivitas Metode Kolostrum dan Metode Kasa Kering terhadap Waktu  Pelepasan Tali Pusat di BPS Ny. Endang Purwaningsih dan BPS Ny. Istiqomah Kecamatan Rakit Kabupaten Banjarnegara Tahun 2011
  8. Beberapa Faktor yang Mempengaruhi Tingginya Kejadian PMS di Lokalisasi Gang Sadar Baturaden Kabupaten Banyumas Tahun 2011
  9. Pengaruh Lamanya Pemakaian Alat Kontrasepsi Depo Medroxy Progesterone Acetate (DMPA) terhadap Kenaikan Berat Badan di BPS Supriyatni Desa Paketingan Kecamatan Sampang Kabupaten Cilacap Tahun 2010